18 April 2024

DINAS PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN KOTA BATAM

PANTANG PULANG SEBELUM API PADAM WALAU NYAWA TARUHANYA

Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Oleh Dinas Pemadam Kebakaran Kota Batam di Tiga Lokasi

1 min read

Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Oleh Dinas Pemadam Kebakaran Kota Batam di Tiga Lokasi. Selasa / 25 Agustus 2020

Titik Lokasi Tersebut, sbb:

  1. Komplek Kampung Bule Nagoya Kel Sei Jodoh Kec Batu Ampar ( Senin, 24 Agustus ’20 )
  2. Perumahan Bukit Kemuning Kel Mangsang Kec Sei Beduk ( Selasa, 25 Agustus ’20 )
  3. Rumah Ibadah : 1. Masjis Al Baqo Bukit Kemuning Kel Mangsang , Masjid serta Yayasan RA Raudatul Qur’an Bida Ayu Pintu satu Kel Mangsang dan Gereja Pantekosta Bida Ayu Pntu satu Kel Mangsang Kec Sei Beduk ( Selasa, 25 Agustus ’20 )
  4. Perumahan cipta asri dan green ville Kel Tembesi Kec Sagulung ( Selasa, 25 Agustus ’20 )

Dalam melakukan giat ini Tim Gugus Dinas Pemadam Kebakaran Kota Batam di lengkapi dengan APD (Alat Pelindung Diri) serta menurunkan armada dan personil , di lapangan tim di dampingi oleh Pihak RTRW, LPM, Kelurahan dan Pihak kecamatan serta masyarakat setempat.
Teknis di lapangan giat di lokasi perumahan dan di kampung Bule serta rumah ibadah dilakukan secara Mobile dan manual dengan mengunakan alat spray pressure.

Giat ini di lakukan guna untuk mencegah dan memutus mata rantai peyebaran penularan Virus Corona di wilayah tsb

Semoga Virus Corona ini cepat berlalu dan berakhir

By Dany#Datin